Rasio PEG (Price Earnings to Growth Ratio)

• Suatu perhitungan investasi yang mengukur nilai saham berdasarkan pendapatan saat ini dan potensi pertumbuhan perusahaan di masa depan. • Rasio yang digunakan oleh para investor untuk menghitung apakah saham di atas atau di bawah harga dengan mempertimbangkan pendapatan saat ini dengan tingkat pertumbuhan yang akan dicapai oleh perusahaan pada masa yang akan datang.


FOREXPEDIA

Rasio PEG (Price Earnings to Growth Ratio)

• Suatu perhitungan investasi yang mengukur nilai saham berdasarkan pendapatan saat ini dan potensi pertumbuhan perusahaan di masa depan. • Rasio yang digunakan oleh para investor untuk menghitung apakah saham di atas atau di bawah harga dengan mempertimbangkan pendapatan saat ini dengan tingkat pertumbuhan yang akan dicapai oleh perusahaan pada masa yang akan datang.