WORLD BANK

World Bank atau Bank Dunia merupakan sekelompok organisasi keuangan Internasional di seluruh dunia yang memiliki tujuan untuk memberikan bantuan kepada 187 negara anggotanya. Bank Dunia dibentuk setelah Perang Dunia II dengan misi untuk membantu negara-negara Eropa Barat yang hancur dan memberi mereka modal. Seiring dengan perkembangannya, Bank Dunia semakin luas cakupannya dengan memasukkan negara –negara berkembang lainnya. Saat ini, tujuan dasar dari Bank Dunia adalah untuk memerangi kemiskinan dengan memberi nasihat keuangan yang baik, pinjaman berbunga rendah atau tanpa bunga serta penelitian. Semua tujuan itu bisa diterima oleh negara-negara anggotanya.


FOREXPEDIA

WORLD BANK

World Bank atau Bank Dunia merupakan sekelompok organisasi keuangan Internasional di seluruh dunia yang memiliki tujuan untuk memberikan bantuan kepada 187 negara anggotanya. Bank Dunia dibentuk setelah Perang Dunia II dengan misi untuk membantu negara-negara Eropa Barat yang hancur dan memberi mereka modal. Seiring dengan perkembangannya, Bank Dunia semakin luas cakupannya dengan memasukkan negara –negara berkembang lainnya. Saat ini, tujuan dasar dari Bank Dunia adalah untuk memerangi kemiskinan dengan memberi nasihat keuangan yang baik, pinjaman berbunga rendah atau tanpa bunga serta penelitian. Semua tujuan itu bisa diterima oleh negara-negara anggotanya.